Kemanakah kucari-cari
Satu kasih yang abadi
Yang tak dapat mengecewakan
Yang kekal selamanya
Dan kini t’lah kutemukan
Satu kasih yang sempurna
Yang membuatku jatuh cinta padaNya
Ku tak mau jauh dari kasihNya
Hanya padaNya-lah kuberharap
Oh…..
Oh Yesusku
Sungguh indah kurasakan
Hidup bersamaMu
Dan mengalamiMu
Dan tak pernah
Ingin kulepas dari pelukan
Dan cintaMu
Kaulah cinta sejatiku
Satu kasih yang abadi
Yang tak dapat mengecewakan
Yang kekal selamanya
Dan kini t’lah kutemukan
Satu kasih yang sempurna
Yang membuatku jatuh cinta padaNya
Ku tak mau jauh dari kasihNya
Hanya padaNya-lah kuberharap
Oh…..
Oh Yesusku
Sungguh indah kurasakan
Hidup bersamaMu
Dan mengalamiMu
Dan tak pernah
Ingin kulepas dari pelukan
Dan cintaMu
Kaulah cinta sejatiku
Comments
Post a Comment